Kewirausahaan
Pada Program ini diharapkan siswa dapat mengetahui penjelasan mengenai :
- Tata Cara Pendirian Perusahaan (PT, CV, Firma, perorangan), dimana siswa akan mempelajari kelengkapan perizinan dalam mendirikan sebuah perusahaan. Salah satunya adalah SIUP.
- Sistem Pembayaran, didalam program ini siswa dapat mengetahui tata cara Sistem Pembayaran.
- Pemasaran, yaitu proses sosial yang didalamnya individu dan kelompok mendapatkan apa yang mereka butuhkan dan inginkan dengan menciptakan, menawarkan, dan secara bebas mempertukarkan produk yang bernilai dengan pihak lain.
- Managemen Ekspor, Siswa dapat mengetahui prosedur ekspor, kelengkapan dokumen-dokumennya dan dasar hukum ekspor
- Pengembangan Industri, dimana siswa mengetahui target pertumbuhan ekonomi dan investasi di Indonesia khususnya dan negara-negara tetangg umumnya, dasar hukum, kebijakan Penanaman Modal, dan penjelasan apa itu yang disebut dengan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) di bidang Penanaman Modal.






Users Today : 4
Users Yesterday : 4
This Month : 96